Biokimia Darah - Semester II - TBD5


Peserta: 28 Orang  Pendaftaran: Dibuka 


Mata kuliah Biokimia Darah diampu oleh Relita Pebrina, S.Si., M.Si dengan bobot 2sks teori.


Materi Pelajaran


Materi 1. Konsep Biokimia. 2.Air dan Peranannya sebagai Pelarut Kehidupan

Dalam sesi ini akan dibahas 2 materi yaitu

1. Konsep Biokimia

2. Air dan Peranannya sebagai Pelarut Kehidupan

1. Aspek Dasar Kimia Kehidupan. 2. Energi, Katalis, dan Biosintesis

Dalam sesi ini akan dibahas 2 materi yaitu:

1. Aspel Dasar Kimia Kehidupan

2. Konsep Energi dan Konsep Katalis

Metabolisme

Pada sesi ini akan dibahas mengenai metabolisme yaitu proses katabolisme, anabolisme, glikolisis, siklus krebs, transportasi elektron, fermentasi asam laktat, dan fermentasi alkohol

Plasma Darah dan Protein Plasma

Dalam sesi ini akan dibahas materi tentang Plasma darah dan protein-protein yang terkandung di dalam plasma.

Hematopoeisis

Pada sesi ini akan dibahas tentang proses pembentukan sel darah.

Ujian Tengah Semester

Kerjakan soal-soal berikut dengan tepat dan jelas

Darah dan Komponen Darah

Pada materi kali ini akan dibahas mengenai darah, komponen darah dan proses pembentukan darah.

Biosintesis Hemoglobin

Pada materi ini akan dibahas tentang hemoglobin, biosintesis heme, dan metabolisme bilirubin

Bilirubin

Pertemuan ini membahas materi tentang bilirubin, metabolisme bilirubin, dan hiperbilirubinemia

Karbohidrat

Materi ini membahas tentang pengertian karbohidrat dan karbohidrat sebagai sumber energi

Lemak dan Fungsinya sebagai energi dan recovery sel

Materi ini membahas tentang lemak dan fungsinya sebagai energi dan recovery sel

Hemostasis

Materi ini membahas tentang hemostasis

Ujian Akhir Semester

Perhatikan intruksi berikut:

  1. Kerjakan soal-soal berikut dengan benar. 
  2. Ujian bersifat open book akan tetapi tidak diperbolehkan membuka google atau mesin pencarian lain, hanya diperbolehkan membuka buku ataupun jurnal. 
  3. Ujian dibuka dari pukul 09-00-16.00 WIB
  4. Waktu pengerjaan ujian 120 menit, silahkan gunakan waktunya sebaik mungkin.
  5. Dilarang bekerjasama selama ujian, apabila terdapat jawaban yang sama persis otomatis akan ada pengurangan nilai baik yang memberi jawaban atau yang menerima jawaban.

Selamat mengerjakan.