FISIKA DASAR - D3 RADIOLOGI - TRR6


Peserta: 39 Orang  Pendaftaran: Dibuka 


Fisika Dasar merupakan mata kuliah untuk semester satu prodi d3 radiologi meliputi besaran, satuan, dimensi, pengukuran, mekanika, biotermal, optik, listrik magnet.


Materi Pelajaran


UTS FISIKA DASAR

Soal UTS Fisika Dasar berupa essay, jawaban ditulis tangan kemudian difoto dan dikumpulkan dikelase.

Praktikum Fisika Dasar

Praktikum Fisika Dasar meliputi pengukuran panjang menggunakan jangka sorong, pengukuran suhu (Azas Black), pengukuran volume, pengukuran massa jenis.

RESPONSI PRAKTIKUM FISIKA DASAR

Responsi Praktikum Fisika Dasar 2020/2021

UAS FISIKA DASAR

UAS Fisika Dasar jawaban ditulis tangan kemudian diunggah.