B11 Asuhan Kebidanan Pasca Persalinan (Nifas)


Peserta: 17 Orang  Pendaftaran: Dibuka 


Kelas ini digunakan untuk pembelajaran mata kuliah asuhan kebidanan pasca persalinan (nifas) TA 2020/2021


Materi Pelajaran


Sesi 1 Konsep Dasar Asuhan Nifas

Pada sesi ini menjelaskan tentang konsep dasar nifas yang meliputi:

1. Pengertian Masa Nifas

2. Tujuan Asuhan Masa Nifas

3. Peran dan tanggung jawab bidan dalam asuhan masa nifas

4. Tahapan masa nifas

5. kebijakan nasional asuhan masa nifas

6. asuhan masa nifas di masa pandemi

Panduan Praktikum Asuhan Kebidanan Pasca Persalinan

Pada sesi ini beisi pandan untuk melaksanakan praktikum pada mata kuliah asuhan kebidanan pada pasca persalinan

Manajemen kebidanan pada perubahan fisiologi dalam masa nifas (studi kasus)

pada sesi ini akan membahas tentang manajemen kebidanan pada masa  nifas Asuhan Kebidanan pada masa nifas.pptx

Manajemen kebidanan pada perubahan psikologis dalam masa nifas:

  1. Adaptasi psikologi ibu masa nifas :
  1. Taking In
  2. Taking  on
  3. Letting  go
  1. Postpartum blues
  2. Kesedihan dan duka cita

UTS

Sesi ini digunakan untuk mengerjakan soal UTS
 

Proses laktasi dan menyusui.

  • Anatomi dan fisiologi payudara
  • Dukungan bidan dalam pemberian ASI
  • Manfaat pemberian ASI
  • Komposisi Gizi dalam ASI
  • Upaya memperbanyak ASI
  • Cara merawat payudara