Keperawatan Keluarga PK 3 JIH Genap 2019/2020


Peserta: 26 Orang  Pendaftaran: Dibuka 


Salam sehat bahagia.

Kelas MK Keperawatan Keluarga diperuntukan bagi mahasiswa Program Khusus Angkatan 3 JIH (Non Reguler). Fokus mata kuliah ini adalah proses pemberian asuhan keperawatan untuk keluarga disertai dengan seluruh aspek yang mempengaruhi untuk Keluarga Mandiri Sehat Sejahtera menuju Keluarga Indonesia Unggul dan Maju.

Selamat belajar.
 


Materi Pelajaran


Konsep Promosi Kesehatan dalam Keperawatan Keluarga

Promosi Kesehatan dalam Keperawatan Keluarga

Upaya untuk meningkatkan kemampuan masyarakat melalui pembelajaran dari, oleh, untuk dan bersama keluarga, agar mereka dapat menolong dirinya sendiri, serta mengembangkan kegiatan yang bersumber daya keluarga, sesuai sosial budaya setempat dan didukung oleh kebijakan publik yang berwawasan kesehatan.
Program ini ditujukan untuk memberdayakan individu, keluarga, dan masyarakat agar mampu menumbuhkan perilaku hidup sehat dan mengembangkan upaya kesehatan berbasis masyarakat.

Peran dan Fungsi Perawat Keluarga

Dalam sesi ini mahasiswa akan belajar tentang peran dan fungsi perawat keluarga

Evaluasi Tugas Membaca Keperawatan Keluarga

Silahkan isi form berikut ini, sampai dengan 8 April 2020.

Semangat.

Proses Asuhan Keperawatan pada Keluarga

Proses asuhan keperawatan keluarga mulai dari pengkajian, diagnosa keperawatan, rencana tindakan keperawatan, dan evaluasi keperawatan.

Tahap pertumbuhan & perkembangan keluarga

Tahap pertumbuhan & perkembangan

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA SESUAI TUMBUH KEMBANG

Asuhan Keperawatan Keluarga Sesuai Tumbuh Kembang.
pada sesi ini mahasiswa di wajibkan untuk dapat memahami dan melakukan asuhan keperawatan keluarga sesuai tumbuh kembang.

asuhan keperawatan keluarga sesuai tumbuh kembang akan dilampirkan pula dengan format asuhan keperawatan keluarga yang dapat dilakukan oleh mahasiswa.
selamat melakukan asuhan keperawatan keluarga wink

Peran Keluarga terhadap Lansia

Pada sesi ini mahasiswa akan mempelajari tentang peran keluarga terhadap lansia. 

Manajemen sumber daya keluarga

Manajemen sumber daya keluarga

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN PENYAKIT MENULAR

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN PENYAKIT MENULAR

PENGKAJIAN KELUARGA DENGAN WAWANCARA

PENGKAJIAN KELUARGA DENGAN WAWANCARA

PJBL ANALISA ASKEP KELUARGA

Assalammualaikum wr. wb.

Pada pertemuan ini, silahkan kelompok membuat analisa asuhan keperawatan keluarga.
Petunjuk!
1. Pilih dua keluarga (boleh milik keluarga sendiri ataupun tetangga) bebas.
2. Lakukan pengkajian berdasarkan format pada dua keluarga tersebut
3. Lakukan perbandingan hasil pengkajian pada keluarga tersebut sesuai dengan format yang terlampir.
4. Penjelasan terkait pengerjaan analisa kasus, ada di link youtube yang saya lampirkan.
5. Dikumpulkan saat jadwal presentasi bersama dengan video role play pengkajian keluarga (tugas minggu lalu).

Terimakasih
Salam Rindu.
Eltanina

INTERVENSI KEPERAWATAN KELUARGA

Assalamualaikum wr. wb. Salam sehat dan bahagia.

Perkuliahan MK Keperawatan Keluarga hari ini dengan saya dua sesi, kita belajar tentang intervensi keperawatan pada keluarga secara khusus.

Adapun masih berlanjut dengan PjBL yang kemarin. Silahkan bapak ibu,

1. Mendownload template analisa intervensi yang terlampir

2. Satu kelompok menganalisa intervensi pada dua masalah keperawatan

3. Pada 1 diagnosa, cek label intervensi utama pada buku SIKI. Kemudian tulislah label intervensi keperawatan (utama saja) dan tulis daftar intervensi meliputi observasi, terapeutik, edukasi dan kolaborasi

4. Lakukan analisa rasionalisasi pada setiap intervensi tersebut

5. Pengumpulan minggu depan (sebagai pertemuan terakhir) sekaligus dengan PJBL analisa askep keluarga dan video. Untuk teknis presentasi akan diberitahukan kemudian.

Semangat bapak ibu. Selamat hari raya idul fitri semuanya.

“Jika seorang meninggal dunia, maka terputuslah amalannya kecuali tiga perkara (yaitu): sedekah jariyah, ilmu yang dimanfaatkan, atau doa anak yang sholeh”. (HR. Muslim No.1631)

MEDIA DAN STRATEGI PROMOSI KESEHATAN PADA KEPERAWATAN KELUARGA

Bapak ibu yg saya hormati
Untuk perkuliahan Media dan strategi Promosi Kesehatan pada Keperawatan Keluarga silahkan untuk melihat video di youtube
dengan link : https://www.youtube.com/watch?v=XFSc-LSFWV8

Kemudian setelah bapak ibu menonton video di Youtube, silahkan untuk mengisi google form dibawah ini
https://forms.gle/STc3xE3gPwA2Jpqr8

Batas pengumpulan google form 
Hari Jum'at tgl 19 Juni 2020 jam 12.00 WIB

Terima kasih
Salam sehat selalu
 

PRAKTIKUM IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEPERAWATAN KELUARGA

Assalamu'alaikum Wr. Wb
salam sehat & sejahtera bagi kita semua.

Pada sesi ini berupa lab praktikum implementasi dan evaluasi keperawatan keluarga, silahkan bapak ibu membaca langkah-langkah dibawah ini:

  1. Bacalah terlebih dahulu buku panduan praktikum keperawatan keluarga pada praktikum 9 implementasi keperawatan keluarga dan praktikum 10 evaluasi keperawatan keluarga
  2. Lengkapilah evaluasi format praktikum (arahan pengerjaan dan format terlampir)
  3. Evaluasi yg sudah dikerjakan dapat dimasukkan ke dalam pengumpulan evaluasi di bawah ini

Selamat mengerjakan, semoga sukses. 

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DENGAN PENYAKIT MENULAR

Selamat siang Bapak-Ibu.
untuk perkuliahan Rabu, 24 Juni 2020
silahkan perhatikan langkah-langkah dibawah ini:

1. Carilah artikel ilmiah terkait tentang penyakit menular (pembagian artikel sesuai absensi terlampir)
2. Lakukan analisis dari artikel tersebut
3. Upload artikel dan hasil analisis pada google form yang tersedia dibawah ini
4. Absensi, silahkan menuliskan nama & NIM pada kolom komentar google form di bawah ini.

Selamat mengerjakan semoga sukses.

Pengumpulan Tugas PjBL

Silahkan perwakilan kelompok mengumpulkan tugas melalui assignment ini. 1. Video role play pengkajian keperawatan keluarga 2. Analisa askep keluarga 3. Analisa intervensi pada keperawatan keluarga Batas maksimal Minggu, 14 Juni 2020 pukul 23.59 WIB Terimakasih